Select All
  • AQUA World
    1.2M 167K 26

    [Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia...

  • Kamuflase
    3.4M 432K 61

    [Cerita ini akan tersedia gratis pada 15 April 2022] Sari, seorang siswi di sekolah khusus agen intelijen mengemban misi mengungkap dalang narkotika di Jakarta. Dibantu temannya Ganesha, mereka harus berpacu melawan organisasi rahasia dan menerima kenyataan bahwa idealisme mereka tidak selalu sesuai dengan realita di...

    Completed  
  • [SUDAH TERBIT] Teka-Teki Jatuh Cinta #3 (serial CI/BI)
    1.1M 153K 54

    Cerita ini dibuat untuk mengikuti gerakan @teenlitindonesia di platform wattpad. --- El Mira mungkin terlihat seperti remaja cewek pada umumnya. Dia suka berat sama Zayn Malik, hobi mix and match baju, sampai tampil kece setiap kuliah. Walau begitu, El Mira jelas kasus khusus. Dia bisa melihat jodoh manusia! Termasuk...

    Completed  
  • NOCEUR: LIGHTS
    5.7M 638K 56

    [Book One: Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Ketika kamu tiba-tiba terlempar ke dalam sebuah dunia di mana kemampuan magis jadi nyata dan keabadian bukan hanya dongeng belaka, apa yang akan kamu lakukan? update mingguan setiap hari sabtu.

    Completed