Select All
  • Cherry Blossom
    6.6M 324K 78

    [TELAH DITERBITKAN] "Bagaimana jika mengubah takdir adalah takdirmu?" Pada awalnya, Abrianna "Abby" Fuyuko merasa hidupnya sudah lengkap: ia memiliki prestasi yang membanggakan, ayah yang selalu mendukungnya, sahabat-sahabat yang menyenangkan, dan juga pacar yang super perhatian. Namun, dunianya mendadak runtuh ketika...

  • MGS [4] Photograph
    1.2M 18.5K 5

    Pindah ke Dreame, link in bio. "Apa lo pernah berpikir, tentang apa arti cinta itu sendiri sebenarnya?" "Cinta itu memang gak bisa dipaksakan, tapi cinta itu pantas untuk di hargai." "Kalau memang pada akhirnya kita akan di persatukan kembali," "Cinta gue, atau cinta lo akan bertemu dengan sendirinya. Bertemu dengan c...

    Completed  
  • Dreaming Alone [Published]
    1.1M 74.2K 31

    [Sudah terbit] ❝Is it me that you see when you fall asleep? Cause I know it's you I dream about every night.❞ Namaku Arinda. Cuma gadis lima belas tahun yang hopeless romantic, suka musik, suka baca novel remaja yang bikin baper, suka main Clash of Clans, dan suka kamu. Kamu yang aku nggak pernah tahu apakah aku...

    Completed  
  • Hello, Memory! [COMPLETED]
    2.6M 151K 39

    [DITERBITKAN] Ketika segalanya telah berlalu, kebersamaan menjadi terasa berarti. Cinta yang belum sempat diucapkan, hanya tertelan bersama memori. Keterlambatan menyadari perasaan, kini jadi penyesalan. Dihadapkan dengan beberapa pilihan membuat Maura akhirnya bimbang. Ada cowok culun yang menarik simpatinya, ada...

  • The Chance
    7.3M 419K 57

    [PUBLISHED] Setelah 4 tahun tidak bertemu dengannya, akhirnya aku bisa bertemu dengannya lagi. Akhirnya aku bisa melihat wajahnya lagi. Akhirnya aku bisa melihat senyumnya yang selalu menjadi favoritku. Tapi, bisa kah dia memaafkanku atas kesalahanku dulu? "Kali ini, biarkan aku yang berjuang untukmu." -Bianca

    Completed  
  • A Riddle Upon Us
    2.7M 170K 38

    Sabrina, cewek cuek yang tiba-tiba sebangku dengan cowok yang gayanya sok. Semua cewek memuja cowok itu sebagai cogan dan anak OSN yang jenius. Dan segala kebetulan membuat mereka sering bertemu. Tapi bagaimana kalau Sabrina melihat sifat asli atau bisa dibilang aibnya? Dan bagaimana kalau seiring waktu mereka tidak...

    Completed  
  • Almost Broken
    3.3M 63.7K 12

    [Seri Ke-2 Annoying Boy] [SUDAH TERBIT] ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Terpisah oleh jarak, waktu dan kebudayaan yang berbeda selama bertahun-tahun, mampukah mereka mengatasi konflik yang datang? Kedewasaan diri pun semakin dibutuhkan pada tahap ini. Kali ini bukan hanya sekedar ci...

  • Love in Apartement
    3.7M 83.6K 30

    Kamu tidak percaya akan takdir begitupula denganku. Pertemuan dan Kisah kita tidak seperti 'Undian gosok-gosok berhadiah' yang apabila gagal dapat mencoba lagi. kita diikat oleh sebuah tali yang di sebut pernikahan. Jadi, sekuat apapun aku mencoba menjauhkan hatiku, kita pasti akan bertemu kembali. Karena tanpa ku sad...

    Completed  
  • TMVS [2]: Mr.Perverter VS Ms.Perfect
    491K 1.1K 9

    [Sequel Of 'Troublemaker Vs Ketua osis'] "Jangan Sering Bermain-Main dengan orang lain. Nanti dia tidak akan mempercayai-mu Lagi" -Ms.Crystalline "Jangan Terlalu Kaku Jadi Orang. Sekali Kali Bermain-main lah untuk melepas penat. orang-orangpun Tak suka seseorang yang terlalu Kaku" -Mr.Raymond # Started on Septemb...

    Completed  
  • Vanilla [Completed]
    2.8M 30.7K 5

    UPLOAD FULL PINDAH KE MANGATOON -- Kata sebagian orang tidak ada yang namanya dua sahabat antara laki-laki dan perempuan, yang ada hanyalah cinta yang bertepuk sebelah tangan atau perasaan keduanya yang sedang bermetafosis menjadi sesuatu yang berbeda, benarkah?

    Completed  
  • TMVS [1]: Trouble Maker vs Ketua Osis
    741K 14.2K 22

    [CERITA DALAM TAHAP REVISI] "Ini Hidup Gue, Kenapa Lo yang Rempong sih?! " -Thalia Crystalline Ambar "Mau Lo Anak Pejabat Kek, Presiden Kek Bodo Amat! Peraturan Tetep Peraturan! " -Anggara Raymond Wijaya || PS. Cerita ini di PRIVATE, harap follow author terlebih dahulu. Bukan nge-mis Followers, hanya 'menyelamatkan...

    Completed  
  • Behind The Scene Of My Life
    404 33 7

    Nadine S.V, siapa yang tidak mengenalnya?? Gadis manis, cerdas, namun sayang.. ia sedikit.. ya bisa dibilang tomboy, dan suka asal ngomong, yang terkadang bikin orang lain sakit hati bahkan nangis mungkin?? Tapi ntahlah.. semua yang diucapkannya memang benar adanya, dan sedikit misterius.. "Hidup serba pas-pasan dijam...

  • Dilema
    2.5M 83.4K 72

    Hidup itu penuh kesedihan dan kesenangan, tapi hidup gue kayaknya gaada diantara kedua itu. Di masa SMA gue ini, gue pikir hidup gue bakal biasa kayak kehidupan SMP gue. Tapi, takdir mengatakan lain. Gue ketemu first love yang akhirnya mengenal gue dan gue juga ketemu cowok yang gue idamkan dari dulu. Gak habis pikir...

  • The Destroyer
    2.5M 180K 42

    •Available in Bookstore• Karena tak semua kekacauan berakhir buruk. Ceroboh dan player, di mana letak kecocokannya? Copyright © 2017 by nunizzy. Blurb versi cetak : Cio tidak pernah menyangka bahwa liburannya di Bali justru membuatnya dibuntuti oleh seorang playboy sekolahnya yang bernama Regan. Berawal dari insiden...

    Completed  
  • Caramel [Completed]
    2.3M 40.3K 7

    UPLOAD FULL PINDAH KE MANGATOON -- Aku tidak suka jalan cerita cintaku di samakan oleh fiksi-fiksi romantis atau film-film yang berujung bahagia. Nyatanya dalam kehidupan nyata tidak semua kisah cinta akan berujung bahagia. Kehidupan cintaku tidak seseru yang kalian bayangkan. Benci menjadi Cinta adalah hal lazim yang...

    Completed  
  • DEAR NATHAN
    33.8M 870K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • Stay With Me
    718K 802 1

    [Telah dihapus] Bagi Lian Michel Cello, ia hanya menyukai kopi, stiker-stiker dan juga pengoleksi moge. Namun, semuanya berubah semenjak ia mengenal Aurel. ❝Padamu, yang mencintai seluruh kekuranganku.❞ Cover by Ig: @Wattpadpi

    Completed  
  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed  
  • Origamiara
    1.8M 30.2K 10

    [Diterbitkan Elex Media Komputindo] Dalam tiap puisi yang ia tulis di origami, ada harapan. Aiara Nadya Noer berharap Fardio Tama tahu kalau di bumi ini ada ia dan perasaannya yang kian lama kian bertambah. Dalam tiap origami yang Dio temukan di tasnya, ada kebingungan. Dio bukanlah orang yang pandai mengungkapkan...

    Completed  
  • Handsome Boy
    3.4M 242K 37

    [Sebagian cerita ini di private, follow dulu baru bisa baca] Masa putih abu-abu memang tidak akan pernah terlupakan. Apalagi bagi Arjuna dan Poppy yang menjalin hubungan layaknya muda-mudi yang saling tertarik satu sama lain. Poppy dengan segala yang ia punya selalu bertahan dengan hidupnya sementara Arjuna dengan ket...

    Completed  
  • Caramel Macchiato
    9.5M 336K 50

    [CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada...

    Completed  
  • Annoying Boy (SUDAH TERBIT)
    6.4M 13.6K 7

    Annoying Boy [SUDAH TERBIT] |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Menjadi pacar cowok populer yang pintar, tampan, disukai banyak guru, dikelilingi cewek cantik, dan tajir seperti Asyraf sudah pasti menjadi impian kebanyakan siswi di SMA Merpati. Tapi tidak dengan Veera. Cewek ya...

  • Tomfoolery
    6.1M 395K 55

    •Completed• Devano Michiavelly. Cowok cuek yang ternyata bisa memasak dan hobi menulis diary. Apapun rela dilakukannya agar rahasianya aman, termasuk menjadi pacar gadungan dari cewek paling menyebalkan seantero sekolah, disaat ia masih dalam masa transisi atau move on. Demetria Vallen Frasela. Cewek tomboy yang ju...

    Completed  
  • The Most Wanted (REVISI)
    531K 25.1K 27

    Berawal dari pertemuan tak sengaja yang membawa Michelle Nadiva Zeanna ke dalam sebuah masalah yang cukup rumit. Cowok yang disukainya pun memperkeruh kondisinya. Tiba-tiba seorang Alvin Caster Zeandra datang ke dalam hidupnya dan membawanya ke dalam pernikahan yang tak pernah di duganya. Akankah hidup Diva tetap be...

  • BERLIAN
    444K 20.3K 33

    [ COMPLETE ] Aku Berlian. Aku adalah cewek yang biasa-biasa aja kayak kalian semua. Gak ada yang spesial dalam diri aku. Aku mencintai seseorang yang bahkan gak mungkin mencintaiku balik. Orang itu, kakak kelasku. Orang itu tampan, pintar, dan juga peduli padaku. Tapi, banyak halangan yang datang untuk menghalau hubun...

    Completed  
  • TMVS[3] : Titanium
    204K 1.6K 7

    [Trilogy of 'Troublemaker Vs Ketua Osis'] -langsung baca Prolognya aja-- ** ||PS. Cerita ini di PRIVATE, harap Follow author terlebih dahulu. Bukan nge-mis Followers,tapi 'menyelamatkan' cerita saya||

    Completed  
  • Teman? rasa!
    483 34 9

    Suka? kalian mungkin awalnya cuma ngerasa, ini rasa kagum biasa. '' gue mungkin awalnya suka sama loe, Tapi gimana kalau akhirnya yang manarik untuk gue, justru orang lain? '' '' kenapa gue? Jadian-nya sama orang lain, suka nya sama orang lain''

  • Apel dan Anggur
    1.4M 113K 1

    [NEW VERSION] Azka Daraja. Pemilik gelar cowok paling playboy dan bandel di SMA Rajawali. Ada satu kesukaan Azka ketika di sekolah, menggoda Aika, teman sekelasnya yang pintar dan suka membuat puisi-puisi. Ketika Azka selesai dalam masa skors-nya, terdengar kabar bahwa Aika baru saja berpacaran dengan Andra yang tak l...

  • Fall in love with Senior?
    6.1M 238K 61

    [TELAH DITERBITKAN] "Pernah kebayang suka sama Kakak kelas di sekolah lo dan ternyata kalian masih sepupuan? Oh tidak. Ntah harus sedih ato pun senang mendengar kabar tersebut. Tapi ini lah kenyataannya." - Jill Keysheva Carey. "Gue punya pengagum rahasia yang sangat gue kenal tanpa dia ketahui dan tanpa gue sadari te...

    Completed  
  • Heartbeat⇝
    4.7M 92.7K 15

    [SUDAH TERBIT] Berbeda dari saudara kembarnya yang mendapat seluruh curahan perhatian dari keluarga, Seraphine selalu diperlakukan bagai orang asing. Karena itu dia lebih suka menghabiskan waktunya diluar. Kemudian Elang Skarsgard datang. Untuk pertama kalinya seseorang begitu tertarik padanya dan membutakannya sampai...

    Completed