Select All
  • C E G I L
    398 156 7

    Dafychi Alicia, seorang gadis berumur 21 tahun. Tapi selama hidupnya, Dafychi atau akrab disapa Ify, baru sekali merasakan yang namanya pacaran dengan perasaan cinta. Pengalaman pacaran pertamanya pun tidak buruk, karena pacarnya juga begitu menyayangi dan memperhatikannya. Tapi sayang, hubungan mereka harus berakhir...