Select All
  • GARDA - The Series
    271K 52.2K 54

    (Completed) (BOOK 1 & 2) Diawali penjarahan dan pembunuhan berantai di Jakarta. Kalea, mantan kadet pembunuh terlatih, bergabung dengan organisasi rahasia untuk menangani kasus ini. Seiring ia mendalaminya terkuaklah berbagai fakta dan kejadian di luar logika yang membuatnya tersadar ini bukan sekedar kasus kriminal...

    Completed  
  • GARDA 2 - The Series
    56.6K 14.9K 36

    (BOOK 3 & 4) Kasus demi kasus menuntun Garda pada musuh tak terduga. Sekali lagi Edsel bermain dengan bahaya setelah menculik empat modifen terkuat dari Tarhunt. Bahaya kali ini mungkin saja membahayakan alam semesta juga. Ditambah, Rafa mulai memimpin Rajasa Corp. Setiap keputusan yang ia ambil semakin menjauhkannya...

  • Garuda The Avengers ( GTA ) End
    7.6K 1.5K 43

    Hujan meteor jatuh di Ibukota. Itu bukan hanya sekedar hujan meteor biasa. Mereka membawa sesuatu. Seorang makhluk yang memperkenalkan dirinya sebagai Acrux A. Seorang makhluk luar angkasa dari planet bernama Argian. Datang meminta perlindungan pada seorang gadis remaja bernama Luna Lesnata. SlOW UPDATE GUYSSSSS

    Completed  
  • Hertz ✓
    106K 18.4K 58

    Book Series #1 Ada dunia yang seharusnya tidak kita lihat, ada suara yang seharusnya tidak kita dengar. Frekuensi adalah satu-satunya cara agar kita bisa menyadari semua itu. Karena kadang, bukan mereka yang tidak ada, melainkan kita yang memiliki keterbatasan untuk memandang dunia. Bagaimana kalau ternyata ada yang...

    Completed  
  • Lazarus's Heart (COMPLETED)
    94.5K 12.5K 32

    PEMENANG WATTYS 2020 KATEGORI SCIENCE FICTION. Perang Dunia, dan virus mematikan menyebar dan membuat sejarah kelam terulang. Mereka yang selamat berusaha tetap hidup meski harus memelas pada sisa-sisa jejak kehidupan. Mereka yang kehilangan masih berduka. Lainnya berusaha menciptakan dunia yang lebih layak. Namun, ta...

    Completed  
  • Avenir: Redemption [HIATUS]
    27.7K 8.4K 54

    [SEKUEL DARI AVENIR] Segalanya belum berakhir, meskipun pengorbanan telah dilakukan. Mereka bisa berlari, tetapi tak bisa bersembunyi selamanya dari takdir. Dylan dan Chloe harus kembali berjuang untuk menyelamatkan umat manusia. Kali ini, keduanya berniat melakukan hal yang benar; penebusan atas kecerobohan yang tela...

  • ZONE A (BOOK 2 OF 211 SERIES)
    137K 18.4K 46

    Segalanya tak pernah berakhir. Mereka menyadari itu. Misi Area 211 hanya awal pertarungan mereka. Pengorbanan yang terulang, virus-virus yang menghancurkan New York, pengkhianatan FBI. Mereka tak menyerah bahkan ketika harus melihat separuh orang-orang di kota berubah menjadi monster mengerikan. Berkejaran dengan wa...

  • 211 [BOOK ONE OF 211 SERIES]
    264K 33.5K 47

    Beberapa chapter di private untuk menghindari plagiarisme. *Cerita masih dalam tahap revisi. ••• Hanya ada dua pilihan. kalian ingin tetap melanjutkan misi ini, atau berhenti dan membiarkan area itu jadi misteri ? -The X Team- ••• RAY-REBLUE PRESENT ; 211 [BOOK 1 OF 211 SERIES] Copyright @2015

    Completed  
  • THE WORLD [BOOK 3 OF 211 SERIES]
    47.7K 3K 12

    3 Tahun setelah insiden pengeboman besar-besaran diseluruh dunia, mereka dibubarkan. Tak ada lagi pekerjaan yang mempertaruhkan nyawa mereka. Tidak ada lagi pertarungan politik di dalam Amerika. Pasukan Khusus Navy Seals hanya tinggal nama. Tentu saja itu yang seluruh dunia tahu. Tidak dengan "mereka" yang sesungguhny...

  • Avenir [COMPLETED]
    263K 18.5K 25

    🏆 Reading List WIA Indonesia Periode 1 Setelah selamat dari ledakan di sebuah laboratorium Kota Moorevale, Chloe Wilder dihantui dengan penglihatan-penglihatan yang tidak bisa dimengertinya. Dylan Grayson, putra semata wayang dari seorang ilmuwan terkemuka di Vortex Laboratory, hidup dengan rasa bersalah akibat ledak...

    Completed  
  • NASA (1) | SUDAH TERBIT
    1.4M 218K 83

    Diterbitkan oleh Erye Art, 2019 [𝗦𝗲𝗿𝗶 𝗽𝗲𝗺𝗯𝘂𝗸𝗮 '𝗡𝗔𝗦𝗔'] Ketika NASA gagal menyelamatkan krunya yang tertinggal diruang angkasa. Cerita Sci-fi yang mengedukasi mengenai ilmu kebumian : Astronomi. Start : Desember 2017 Science fiction - Mystery (Dark Sci-fi). #1 In Science Fiction - 1 Juni 2018 / mei-agust...

    Completed  
  • Di Bawah Nol (Book 1)
    712K 101K 29

    (Completed) Dunia kini berbeda. Badai datang dan tak kunjung berhenti. Salju pun mengubur seluruh kota serta seluruh kehidupan di bumi termasuk di Indonesia. Segelintir orang yang selamat tinggal di benteng bernama Graha, tapi tidak untuk selamanya. Sebuah misi demi menyelamatkan peradaban manusia pun dijalankan. Ar...

    Completed  
  • Sea Blue Eyed Lucy
    10.8K 1.1K 1

    Sebuah kisah sisipan dari "Palung Mariana" - Silahkan baca cerita ini setelah anda selesai membaca hingga bab 22 Palung Mariana. Kisah tentang seseorang yang bernama Gabe Warren, untuk putrinya; Lucy Edith Warren. Dan sebuah makhluk laut yang mereka sebut dengan Sealon.

    Completed  
  • Para Penjelajah (Book 2)
    684K 106K 49

    (Completed) Disarankan baca Di Bawah Nol dulu. 15+ Misi belum berakhir. Insiden berdarah di hutan padang hijau merupakan awal dari petualangan baru Ardela dan kawan-kawan. Mereka akan dibawa memasuki dunia penduduk asli padang hijau. Melihat tempat yang tak mereka sangka ada, bertemu orang-orang baru, membangun kehid...

    Completed  
  • After The Third
    1M 148K 56

    (Completed) Bumi tak menduga yang terjadi setelah Perang Dunia III. Spesies asing bernama Viator mendarat kembali di Bumi yang kini teradiasi dan penuh virus. Mereka memburu penduduk yang tersisa untuk memiliki Bumi sepenuhnya. Padahal dahulu mereka berkoalisi dengan manusia. Terdapat segelintir remaja yang kebal ak...

    Completed  
  • all about science
    23K 2K 7

    Science for a changing world. ©2019

  • 14.000 Under The Feet (4)
    147K 16.7K 13

    [𝗦𝗲𝗿𝗶 𝗽𝗲𝗻𝘂𝘁𝘂𝗽 '𝗡𝗔𝗦𝗔'] Apa yang sekiranya kau temukan dikedalaman 14.000 kaki? This story tell about Hollow's Earth Theory. Sci-fi yang mengedukasi mengenai ilmu kebumian : Meteorologi. Start : 3 May 2018 at 1:21 PM #29 In Sicence Fiction - 27 Juni 2018 #4 In Earth

  • NASA : Tardigrada (3) | SUDAH TERBIT
    338K 66.1K 60

    Diterbitkan oleh Erye Art, 2022 [𝗦𝗲𝗿𝗶 𝗸𝗲𝘁𝗶𝗴𝗮 '𝗡𝗔𝗦𝗔'] Ketika tim laboratorium NASA mendapat misi pencarian sebuah habitat mikro, perlahan menguak fakta mengenai hal yang selama ini mereka tidak ketahui. "You think you know, you know nothing" 3rd NASA Sequel. Cerita sci-fi yang mengedukasi mengenai ilmu ke...

    Completed  
  • Palung Mariana (2) | TERSEDIA DI GRAMEDIA
    927K 99.2K 41

    Diterbitkan oleh Erye Art, 2020 [𝗦𝗲𝗿𝗶 𝗸𝗲𝗱𝘂𝗮 '𝗡𝗔𝗦𝗔'] Ketika NASA tengah sibuk dengan misi penyelamatan salah satu astronot mereka di luar Bumi, di sisi lain NOAA tengah sibuk menangani sesuatu yang berada di planet mereka sendiri. MARIANA TRENCH Cerita scifi yang mengedukasi mengenai ilmu kebumian : Oseano...

    Completed