Dear Hati... 

Aku berharap engkau bisa bersabar dengan perasaanmu, perasaan kagum yang bermetamorfosa menjadi perasaan cinta.

Perasaan cinta yang setiap harinnya membuatmu menyimpulkan semyum tak bermakna.

Perasaan cinta yang sering kali membuatmu zina taj berasa.

Perasaan cinta yang membuatmu diam tak bersuara.

Dan, perasaan cinta yang kadang membuatmu ingin berjalan memberitahunnya.

Dear Hati...

Tetaplah tenang, dan tetaplah diam dengan posisimu saat inu. Jangan pernah mengeser pisisimu demi mendapatkan perhatian dia yang dicinta.

Wanita mulia dan terhormat tidak akan berani mendekati atau menebar pesona dia yang dicintai.

Diamlah, tetapkan hatimu untuk selalu berada pada jalurmu saat ini, mendekatinnya dan menyebut namannya dalam do'a.

Cukup, hanya Allah dan kamu saja yang mengetahui tentang perasaanmu itu.

Biarkan cinta di hatimu untuk dia terbungkus suci, selerti halnya perasaan cinta Fatimmah Azzahra kepada Ali Bin Abi Thalib.

Terbungkus suci sampai setan pun tidak mengetahui.

Tenanglah, jodoh tidak akan kemana, bila kamu berjodoh dengannya pastilah Allah akan satukan dengan cara yang tidak kamu sangka.

Bersabarlah Hati...
Karena tulang rusuk tidak pernah salah menemukan pemiliknya.
  • JoinedJanuary 8, 2019



Last Message
SintaNurhasanah1 SintaNurhasanah1 Sep 14, 2020 06:31AM
Assalaamu'alaikum jangan lupa mampir yah https://my.w.tt/DnK8ENjCL9Don't forget to vote and commen't
View all Conversations

Stories by Sinta Nurhasanah
Untukmu Wahai Imamku by SintaNurhasanah1
Untukmu Wahai Imamku
Khumaira Lubna Nurhasanah, seorang gadis cantik nan sholehah ini berasal dari perkampungan, Akhlaknya yg begi...
ranking #485 in ikhlas See all rankings
Maafkan Aku Ibu by SintaNurhasanah1
Maafkan Aku Ibu
Di pagi hari seorang gadis sedang melamun di jendela, melihat pemandangan asri di depannya. Ia teringat kepa...
Motivasi Hijrah Dan Artikel Islami by SintaNurhasanah1
Motivasi Hijrah Dan Artikel Islami
*بِسْــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْـــــم* Assalaamu'alaikum warohmatullahi wabarokatu... ...
ranking #65 in motivasihijrah See all rankings
1 Reading List