Aku Pergi
By nabifara
12.7K
397
15
  • Random
  • absurd
  • action
  • brokenhome
  • ceritaremaja
  • family
  • romance
  • sad
  • storyofremaja
  • teenfiction

Description

Aluna Putrianna Hisyam, gadis cantik dengan kepribadiannya yang tertutup juga sifat dingin dan datarnya,membuatnya terlihat misterius. Alvaro Aidan Kasyafa, lelaki tampan dengan sifat datar dan juga dinginnya, namun mampu menarik perhatian seluruh kaum hawa hanya dengan satu kedipan mata. Namun yang tertulis di takdir Aluna, ia akan bertemu dengan makhluk tuhan yang bernama Alvaro! Alvaro adalah lelaki yang pernah memiliki hubungan dengan adik kembarnya. Apalagi saat getaran aliran listrik itu muncul saat Aluna bersama Alvaro, Alvaro yang mampu mengubah kepribadian seorang Aluna. Tapi takdir tak memihak pada mereka. Alvaro yang akan dijodohkan dengan Alena, adik kembar Aluna. Dan Aluna yang akan dipindahkan ke Jerman. Apakah yang akan dilakukan Aluna? Menolak mentah-mentah atau menerimanya?, apalagi saat ia tau bahwa dirinya memiliki penyakit yang cukup serius! Dan orang-orang dimasa lalu mulai berdatangan.

Para Cast

Continue Reading on Wattpad
Aku Pergi
by nabifara
12.7K
397
15
Wattpad