Description
Mamah udah ga ada, Ayah sibuk kerja, dirumah hanya tinggal kami bertiga Adik laki-laki ku Yoske dan kakak perempuanku Hikari. Beberapa hari ini hidupku sedikit berubah umnh mungkin karna aku terkena Syndrome itu. Aku diberitahu oleh Takashi beberapa hari lalu, Takashi adalah tetangga sekaligus teman masa kecilku. Dia bilang kalau aku terkena Syndrome Penyihir. Syndrome dimana sesorang memiliki kekuatan seperti penyihir. Masih belum jelas kenapa aku bisa terkena Syndrome ini. Tugasku sekarang bukan hanya menjadi murid baru di Tokyo Dome School, Sekolah menengah akhir yang sangat terkenal didekat rumahku. Tapi, tugasku juga sebagai seorang penyihir, melawan monster dan iblis yang sudah melewati batas dunianya. Aku tidak tahu kapan ini akan berkhir. Aku tidak tau dari mana Syndrome ini berasal. Yang aku tau mungkin aku sudah menyukaimu! "Ketika ku bertemu denganmu..." - - - My first story ♡ HIATUS UNTUK BEBERAPA BULAN KEDEPAN ^^ Tertanda penulis idiot, El ♪