Cinta Berawal Dari...
By ChuenlieLiem
3.9K
1.6K
3.6K
  • Fanfiction
  • comedy
  • fiksi
  • remaja
  • romansa
  • umum

Description

Reyhan ," Angelita Reyna itu seperti kutu yang bikin kepalaku gatalan. Kutu yang musti dibasmi dengan obat kutu busuk." Reyhan cowo introvert tampan mirip aktor Korea , berkutat di dunia Maya , tidak punya banyak teman di dunia riil, bahkan pekerjaannya pun tidak jauh - jauh dari dunia itu. Di usia yang ke 25 belum pernah dekat sama cewek apalagi pacaran sampai dia bertemu dengan Angelita. Angelita," Reyhan? Dia itu biang ketombe yang bikin rambutku rontok. Dekat sama dia bisa bikin aku botak!" Angelita Reyna Decillia, gadis cantik punya mata tajam berbinar laksana bintang, bertemu dengan Reyhan di dunia Maya, berlanjut di dunia nyata tak disengaja. Semakin hari semakin membuat mereka dekat. Jodoh? Dua- duanya berkata ," Jangan sampe !" Terus bagaimana ceritanya sampai mereka bisa bertunangan ? Yuk simak cerita keduanya.

Tanggal cantik

Continue Reading on Wattpad
Cinta Be...
by ChuenlieLiem
3.9K
1.6K
3.6K
Wattpad