Project Minecraft:...
By 1Sonzai
821
30
148
  • Fanfiction
  • action-adventure
  • action-romance
  • adventure
  • alex
  • beautifulworld
  • cruelworld
  • entity303
  • fanfiction
  • minecraft
  • minecraftfanfiction
  • notch
  • psychological
  • realisticminecraft
  • steve
  • survival

Description

Steve tak ingat semua yang terjadi sebelum dia terbangun di sebuah realitas di mana semua hal berbentuk kubus, kecuali namanya sendiri. Di sisi lain, seorang gadis bernama Alex bernasib serupa. Hanya dengan bermodalkan tangan kosong, keduanya dipaksa bertahan hidup di dunia kejam bernama Minecraft itu dan mengemban tugas untuk menyelamatkan dunia tersebut dari ancaman Sang Iblis Berjubah Putih, Entity 303. Mereka harus mengatasi berbagai permasalahan - termasuk menghadapi diri sendiri - demi melaksanakan tugas yang diembankan dan mengungkap misteri tentang jati diri mereka serta asal mula realitas Minecraft. "Dunia ini..., seperti mimpi buruk yang kejam." -Steve "Memang benar, tapi justru kekejaman itulah yang membuat kita jadi lebih menghargai keindahannya, bukan?" -Alex (Remake dari Minecraft Story, karya pertama Sang Author di dunia oranye.) (WARNING: Cerita ini mengandung beberapa adegan kekerasan dan mengangkat isu yang cukup berat, yakni permasalahan sosial dan psikologis. Pembaca diharapkan sudah berumur setidaknya 13 tahun ke atas.) (Note: Meski merupakan fanfic Minecraft, tidak semua mekanisme dalam cerita ini sinkron dengan mekanisme game Minecraft, dikarenakan 'penggabungan antara Minecraft dan realisme' yang mendasari terbentuknya karya ini.)

Prolog: Keindahan dan Kekejaman

Continue Reading on Wattpad
Project M...
by 1Sonzai
821
30
148
Wattpad