Three Different Boy...
By eveninthenight
3.6K
704
55
  • Romance
  • haruno
  • harunosakura
  • narusaku
  • narutolovestory
  • narutouzumaki
  • narutoxsakura
  • sai
  • saixsakura
  • sakuraharuno
  • sakuraxsasuke
  • sasuke
  • sasukexsakura
  • sasusaku
  • sasusakufanfiction
  • shimurasai
  • uchiha
  • uchihasasuke

Description

Disclaimer : Seluruh nama karakter milik Masashi Kishimoto. Alur cerita milik penulis. Ini tahun terakhir Sakura di sekolah. Dia bukan gadis populer meski orang-orang bilang dia salah satu yang tercantik di sana. Kalau kata Ino, itu karena Sakura tidak suka bergaul hingga terkesan seperti tidak bisa didekati. Yang orang-orang tidak tahu, dia memang sengaja bersikap demikian. Kata dokter, umurnya tidak akan lama lagi. Jadi tidak ada alasan baginya untuk memiliki banyak teman apalagi sampai punya pacar. Kehadiran Ino yang notabene adalah sahabat sekaligus tetangganya dari kecil saja sudah dia rasa cukup. Walaupun Sakura sekarang jadi sering sedih memikirkan bagaimana Ino setelah dia tidak ada. Diam-diam, Sakura menyusun rencana untuk mencarikan Ino kekasih. Jadi, ketika Sakura pergi, Ino tidak akan merasa sedih dan sendiri. Sayangnya, rencana yang dia susun dengan tulus tidak berjalan dengan mulus. Apalagi ketika tiga kandidat terkuat untuk jadi kekasih Ino malah mengutarakan cinta kepadanya.

Prolog

Continue Reading on Wattpad
Three Dif...
by eveninthenight
3.6K
704
55
Wattpad