Rahasia Menantu Kon...
By UniFeisya
2
1
1
  • Romance

Description

Abimanyu Damar Buana dipandang rendah oleh ayah mertuanya yang merupakan konglomerat di kota S. Damar yang merupakan mantan narapidana kasus pembunuhan adalah salah satu alasan Reno tak sudi menganggapnya sebagai menantu. Padahal, sebenarnya dia tidak bersalah dan hanya dijebak. Damar selalu direndahkan, dihina, dan dimaki oleh mertuanya. Bagi mertuanya, Damar adalah orang tak berguna yang akan merusak nama baiknya. Namun, Damar mengabaikan itu karena rasa cinta pada istrinya lebih besar. Istrinyalah yang membuat Damar bisa berdiri tegak kembali setelah dibuang oleh keluarganya. Di saat Damar dirundung oleh mertuanya, ternyata Damar memiliki rahasia besar. Faktanya, Damar adalah cucu tunggal dari seorang Miliarder. Saat Damar diusir dari rumah mertuanya, ia berdiri tegak memimpin perusahaan besar skala internasional dan menunjukkan siapa dirinya kepada mertuanya. Credit Cover Design By Naee Hava and Owned By Uni Feisya. Cover image from Pixabay and free for commercial use

Bertaruh Nasib

Continue Reading on Wattpad
Rahasia M...
by UniFeisya
2
1
1
Wattpad