Aku, Kamu, dan Dia...
By Nanaayunda244
276
103
110
  • ChickLit
  • akukamudandia
  • chicklit
  • cinta
  • cintasegitiga
  • dia
  • ego
  • egois
  • fiksiumum
  • gagalmoveon
  • gamon
  • hubungantoxic
  • kantoran
  • love
  • masalalu
  • story
  • storylove
  • toxic

Description

Masa lalu dan sekarang itu beda. Dulu Rye terjebak dihubungan friendzone, setelah itu dia di ghosting oleh orang yang sama. Sekarang Rye mempunyai kekasih, tapi malah terjebak dalam hubungan formalitas. *** Rye hanya ingin melupakan masa lalunya dan menjalani hidupnya sekarang dengan damai. Namun, nyatanya, masa lalu tidak bisa lepas, menghantuinya. Rye masih mengingat kenangan manis dari mantan gebetannya, yang semakin hari, terasa semakin samar. Dia sudah lama tak menerima kabar dari Yoshi lagi. Rye takut, Yoshi akan menghilang dari pikirannya, karena pria itu terlalu istimewa untuk dilupakan. Tapi, di sisi lain dia juga memiliki kekasih si pria kaya sejak dalam kandungan yang pemaksa lewat ucapan, Jeno. Mereka pacaran, tapi tidak saling mencintai seperti pasangan umum lainnya. Memang apa, sih, cinta itu?

Aku, Kamu, dan Dia [1]

Continue Reading on Wattpad
Aku, Kamu...
by Nanaayunda244
276
103
110
Wattpad