Start Reading
Description
"Senja yang Indah tapi sayangnya tak terlihat karena tertutupi kelabu." Nasyila Kayla Akbar,seorang gadis yang harus menahan segala rasa pahitnya kehidupan.Di usianya yang baru 17 tahun dia harus melewati banyak rintangan di dalam kehidupannya.Namun dia tak pernah menyerah karena dia yakin suatu saat dia akan merasakan kebahagian seperti yang dirasakan orang lain.Dia yakin dengan yang namanya Takdir. Cerita pertama saya yang mungkin banyak kekurangan.😊 Happy Reading♥️ Rank: #14 mustahil(29-Agustus-2022) #3 elvaro(15-September-2022)
01.Awal pertemuan
Continue Reading on Wattpad