The Guardian Angel
By WindaZeni1
854
118
18
  • Fantasy
  • angel
  • calehenituse
  • choihan
  • godofdeath
  • guardian
  • hong
  • kimroksoo
  • on
  • originalcalehenituse
  • originalcharacter
  • raonmiru
  • trashofthecountfamily

Description

Setelah meninggal dalam dalam misi penyelamatan darurat, Kimroksoo mendapati dirinya tetap tidak bisa beristirahat (bermalasan) dengan damai. Dewa kematian dan dewa kehidupan memaksanya menjadi malaikat penjaga untuk seorang manusia di dalam sebuah dunia fantasi. Masalahnya dunia itu adalah sebuah novel yang dia baca saat dia masih hidup yang berjudul 'kelahiran pahlawan'. Dan orang yang harus dia lindungi adalah tokoh antagonis sampingan yang dituliskan akan di hajar sampai setengah mati oleh sang protagonis. catatan: fanfik ini berasal dari novel 'trash of the count's family' karya author Yoo Ryeo Han. Saya bukan pemilik 'trash of the count's family'. Tapi ide fanfik milik saya sendiri. Ini adalah cerita pertama yang saya tulis. Tolong kritik dan saran bila ada kesalan dalam bahasa atau pengetikan. Saya adalah penulis amatur jadi mohon dimaklumi.

prolog

Continue Reading on Wattpad
The Guard...
by WindaZeni1
854
118
18
Wattpad