ALEANDRA
By cbrigit
275.4K
21.9K
984
  • Teen Fiction
  • aleya
  • baper
  • brokenhome
  • cinta
  • cool
  • diam
  • fiksiremaja
  • gengmotor
  • girl
  • keluarga
  • kenangan
  • langit
  • masalalu
  • persahabatan
  • remaja
  • romance
  • sadgril
  • teenfiction
  • teenlit

Description

Menurut Aleya dunia itu kejam,takdir itu mempermainkan dan nasib buruk yang selalu menghantui nya. Terlahir dari keluarga yang tak menginginkan nya membuat kehidupan aleya di perlakukan bak hewan.dibentak di pukul di caci maki adalah santapan aleya setiap hari,dan puncak nya saat ia tak sengaja melakukan kesalahan yang kecil dengan tak ada hati nya kedua orang tua mengusir nya.dan karena itu aleya di pertemukan oleh seorang gadis yang menginginkan nya menjadi saudara perempuan nya.tak sampai situ pertemuan tanpa sengaja aleya dengan geng bravengers membuat kehidupan nya berubah 180 derajat. terima kasih telah mengusir ku berkat itu aku bisa merasakan bagaimana kehidupan. yang sesungguh nya -Aleya Qiandra

PROLOG

Continue Reading on Wattpad
ALEANDRA
by cbrigit
275.4K
21.9K
984
Wattpad