Description
Warningg!! ini cerita Fanfinction, jdi kalo kalian gak suka, gak usah dibaca ya.... Bertahun-tahun aku mencari sosok yang bisa membuatku jatuh cinta, namun semuanya gagal. Hingga hari itu, aku melihatnya. Sebuah keajaiban yang diberikan Tuhan. Keajaiban yang benar-benar indah. Sesosok bidadari mungil dengan deraian tawa bahagianya serta mata bulatnya yang jernih. Sepertinya ini yang disebut Cinta Pandangan Pertama. Karena detik pertama itu aku merasa bahwa dunia ku hanya dipenuhi oleh bidadari mungil itu. ~Na Jaemin~ ............... Choi Hyun sun, gadis mungil dengan mata bulatnya terbelak tak percaya saat dirinya tanpa sengaja bertemu dengan seorang laki-laki, Na Jaemin. Ketampanan Jaemin, benar-benar nyaris membunuh dirinya. Namun, entah kenapa saat tatapan mereka bertemu, Hyun sun malah melihat kabut dimata laki-laki itu. Mata sendu yang menatap nya malah membuat dirinya teringat sosok yang sampai sekarang mendiami hatinya. Ia tidak bisa berbohong jika dirinya merindukan sosok itu. "Jika bukan karena masa lalu, mungkin saat ini kau tidak akan berdiri di hadapanku. Jadi ku mohon jangan menyesali masa lalu mu, bertahan lah. Aku percaya pada mu." ~Choi Hyun sun~