Hidden Desire
By pretejel
361.1K
36.7K
2.6K
  • Romance
  • billionaire
  • crown
  • crownseries
  • elshava
  • fiction
  • historical
  • indonesia
  • kerajaan
  • kingdom
  • romance

Description

[COMPLETED] Elshava, putra mahkota Inggris yang dingin dan angkuh rela melakukan apa saja guna memperkuat posisinya sebagai putra mahkota termasuk mengikat Chance dengan pertunangan. *** Terlahir dengan menyandang gelar Lady Chanelyn Wang membuat Chance harus terpaksa menerima lamaran seorang putra mahkota Inggris. Chance yang tak percaya dengan cinta dan membenci pernikahan harus berpura-pura menjadi tunangan yang buruk agar Elshava bersedia membatalkan pernikahan mereka. Berbagai cara Chance lakukan demi membatalkan pernikahannya termasuk mendekati Nate Haictller, pria yang menjadi musuh terbesar Elshava karena Nate berada di urutan ketiga garis tahta setelah Elshava. Crown Series (Book #1) Hidden Desire ©2021, Michelle Young

Hidden Desire

Continue Reading on Wattpad
Hidden De...
by pretejel
361.1K
36.7K
2.6K
Wattpad