Marrying Ex-Boyfrie...
By Avisaa51
341.0K
19.9K
417
  • Romance
  • badguy
  • clbk
  • cry
  • giata
  • hurt
  • love
  • married
  • regas
  • romance
  • sad

Description

NUMBER #1 IN MY ROMANCE LIST 😛😛 Argion Regaswara, satu-satunya laki-laki yang pernah lebih dari sekedar teman bagi Giata Ranaya Askan, bisa dibilang pacar pertama dan terakhir kalinya bagi Giata saat mereka masih SMA. Regas termasuk anak populer di SMA mereka dulu, laki-laki itu termasuk kedalam peringkat teratas laki-laki yang di incar semua kaum hawa di sekolah mereka, bagaimana tidak, Regas adalah ketua osis tampan dan berkarisma, juga pemikat gadis-gadis lugu, kau bisa bayangkan betapa playboynya pria itu di usia mudanya. Giata Ranaya Askan, satu-satunya gadis di antara ratusan gadis lain yang tidak pernah terjerat pesonanya sedikitpun, bahkan gadis itulah yang memutuskannya tepat dua hari setelah Regas menyatakan perasaannya, bukan tanpa alasan, Giata memutuskan Regas, laki-laki itu berselingkuh di belakangnya. Regas bukan jenis laki-laki yang Giata harapkan menjadi pacarnya, walaupun begitu Giata tidak bisa memungkiri bahwa dirinya menyukai laki-laki itu, Giata Ranaya Askan menyukai Argion Regaswara. Dan ketika tahun berganti tahun, Regas tiba-tiba muncul dan melamarnya dan Giata tak sanggup untuk menolaknya. Akankah kejadian masa lalu kembali terjadi? Perselingkuhan? Apakah ini adalah pilihan terbaik untuk menerima Regas menjadi suaminya? *** Start -'22 Maret 2018'-

Prolog

Continue Reading on Wattpad
Marrying...
by Avisaa51
341.0K
19.9K
417
Wattpad